Ukuran Diameter Piston Yang Cocok Untuk Yamaha Fiz R Standar

.
.

Ada yang tahu tentang ukuran diameter pidton fiz rstandar. Nah, kali ini saya akan memberikan postingan mengenai ukuran diameter piston motor yamaha fiz r standar. bagi anda yang sedang mencarinya mungkin ini sangat berguna untuk anda. hehehehe.
ukuran-diameter-piston-yang-cocok-untuk

Ukuran diameter standar 52mm


Piston adalah komponen mesin yang membentuk ruang bakar bersama – sama dengan silinder blok dan silinder head. Piston jugalah yang melakukan gerakan naik turun untuk melakukan siklus kerja mesin, serta piston harus mampu meneruskan tenaga hasil pembakaran ke crankshaft.Fungsi Piston (ring piston) adalah untuk menerima tekanan hasil pembakaran campuran gas dan meneruskan tekanan untuk memutar poros engkol (crank shaft) melalui batang piston (connecting rod), atau sebagai alat penampang untuk menahan tekanan pada saat langah kompresi dan langkah tenaga.  Untuk ukuran diameter piston fiz r standar yaitu 52 mm, ini merupakan ukuran piston yang sudah di setel di pabrik motor yamaha fiz r. kelebihan menggunakan diameter piston yang standar tidak mudah rawan jebol . tapi jika motor yamaha fiz r anda diameter piston sudah di gedein alias di porting maka untuk jebol sedikit rawan, karena namanya juga buatan manusia. bukan pabrik atau mesin. untuk amda bisa juga menggunakan piston merk racing jika motor anda ingin lebih enak kalau tarikan. heheheheMungkin saja dari saya, semoga bisa bermanfaat/Terima kasih .Baca juga :
Tag :Ukuran Diameter Piston Yang Cocok Untuk Yamaha Fiz R Standar
Diameter piston motor yamaha
Diameter piston yamaha
x
.
.

Masukkan email untuk berlangganan artikel terbaru

0 Response to "Ukuran Diameter Piston Yang Cocok Untuk Yamaha Fiz R Standar"

Posting Komentar